Opini
Memberantas Terorisme
Oleh Azyumardi AzraProfesor Fakultas Adab dan Humaniora UIN Jakarta; Anggota AIPI Terorisme agaknya lebih daripada sekadar bertahan di Indonesia. Data dan indikator menunjukkan, organisasi, kelompok, dan sel terorisme masih sangat aktif menggalang kekuatan serta melakukan aksi terorisme. Fenomena ini terlihat dari beberapa aksi terorisme belakangan ini yang terjadi dalam waktu…
Read More »Menakar Persepsi tentang Terorisme
Oleh Faruq Arjuna HendroySarjana Hubungan Internasional UIN Syarif Hidayatullah Indonesia masih dihantui oleh bayang-bayang teror. Setelah cukup lama kita tidak mendengar berita tentang serangan teror, terutama sejak menjangkitnya pandemi Covid-19, beberapa pekan lalu Gereja Katedral Makassar diguncang serangan bom bunuh diri. Pelaku yang merupakan pasangan suami istri tewas di tempat,…
Read More »Tarbiah Perdamaian: Berakhirnya Kekerasan (Bag. 3-Terakhir)
Oleh FikriMaster Ilmu Politik Universitas Indonesia Pada akhirnya, gagasan utama tarbiyah salamiyah adalah harapan bahwa perdamaian dapat menggantikan kekerasan. Cara-cara kekerasan harus berakhir (the end of violence). Perubahan tatanan sosial kemanusiaan saat ini harus dimenangkan dengan hati. Untuk apa hati diciptakan jika fisik (kekerasan) jadi pilihan. Sejarah menggambarkan betapa kekerasan…
Read More »Tarbiah Perdamaian (Bag. 2)
Oleh FikriMaster Ilmu Politik Universitas Indonesia Perubahan besar dalam sebuah peradaban pasti dipelopori oleh generasi hebat dan terpilih. Pada bagian ini kita bisa mengadopsi bagaimana Rasulullah Saw membina generasi Islam pertama, yaitu para sahabat. Beberapa literatur menyebutnya sebagai generasi rabbani, generasi yang sangat kuat dari segi mentalitas. Beberapa pokok tarbiah…
Read More »Ketangguhan Mental Modal Kebangkitan
Oleh Muhammad Saiful HaqMaster Psikologi UIN Syarif Hidayatullah Ketangguhan mental adalah salah satu keteladanan dari para penyintas aksi terorisme. Faktor itu mendorong mereka bangkit dari keterpurukan akibat aksi tak berperikemanusiaan. Tak sekadar pulih dari derita fisik dan psikis, mereka melangkah lebih jauh dengan mengampanyekan perdamaian kepada khalayak luas. Itu semua…
Read More »Tarbiah Perdamaian (Bag. 1)
Oleh FikriMaster Ilmu Politik Universitas Indonesia Jika Abdullah Azzam (1941-1989), inspirator jihad Afghanistan melawan invasi Uni Soviet, menelurkan gagasan Tarbiyah Jihadiyah (pendidikan jihad) yang telah terbukukan, maka harus ada ide tentang pendidikan perdamaian (tarbiyah salamiyah). Tarbiyah salamiyah bukanlah hendak menandingi Tarbiyah Jihadiyah, tetapi untuk mengingat kembali bahwa tujuan jihad (dalam…
Read More »Mengelola Fenomena Clicktivism
Oleh Faruq Arjuna HendroySarjana Hubungan Internasional UIN Syarif Hidayatullah Kemajuan teknologi telah memberikan begitu banyak kemudahan bagi aktivitas manusia. Salah satunya adalah internet. Keberadaan sistem informasi dan komunikasi ini menjadi hal yang tidak dapat dipisahkan dari kehidupan manusia milenial. Seiring dengan semakin canggihnya perangkat komunikasi, akses terhadap internet pun semakin…
Read More »Catatan Pemenuhan Hak Korban Terorisme: Menuju Negara Paripurna
Oleh Hasibullah SatrawiKetua Pengurus Aliansi Indonesia Damai (AIDA) Tanggal 16 Desember 2020 menjadi hari yang sangat bersejarah bagi bangsa Indonesia, khususnya dalam proses menuju Negara Paripurna. Pada tanggal itu, Bapak Presiden Republik Indonesia, Bapak Joko Widodo, secara simbolik menyerahkan kompensasi bagi para korban aksi terorisme di masa lalu. Dari total…
Read More »Perdamaian dari Akar Rumput
Oleh Wiwit Tri RahayuSarjana Hubungan Internasional Universitas Airlangga Sederhananya damai diartikan sebagai kondisi ketiadaan perang, kekerasan, atau ancaman. Damai yang sesungguhnya akan memberikan rasa aman baik secara fisik maupun pikiran. Kondisi seperti ini jelas diharapkan untuk terus bertahan. Memertahankan atau bahkan membangun perdamaian dapat dilakukan dari tingkatan elemen paling dasar,…
Read More »Keniscayaan Perdamaian
Oleh Muhammad Saiful HaqqAlumni Madrasah Al-Qur’an Tebuireng Jombang Sukron Makmun dalam bukunya, Moderatisme Islam dalam Konteks Indonesia Kekinian, menceritakan obrolannya dengan Fertiana Santy, mahasiswi program doktoral di Institut d’Études Politiques d’Aix-en-Provence, Perancis. Mahasiswi Indonesia tersebut mengisahkan pengalamannya melihat Perancis yang “kebanjiran” imigran asal negara-negara Timur Tengah, seperti Suriah, Irak, Yaman…
Read More »